Kabupaten Klungkung adalah kabupaten terkecil di provinsi Bali, Indonesia. Ibu kotanya berada di Semarapura. Klungkung berbatasan dengan K...
Kabupaten Klungkung adalah kabupaten terkecil di provinsi Bali, Indonesia. Ibu kotanya berada di Semarapura. Klungkung berbatasan dengan Kabupaten Bangli di sebelah utara, Kabupaten Karangasem di timur, Kabupaten Gianyar di barat dan dengan Samudra Hindia di sebelah selatan. Wikipedia
Luas: 315 km²
Ibu kota: Semarapura
Kode area: +62 366